Selasa, 29 Maret 2011

NEGARA-NEGARA MAJU DAN BERKEMBANG DI DUNIA

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas


Perubahan tertunda ditampilkan di halaman iniBelum Diperiksa
Langsung ke: navigasi, cari
Negara maju ditandai dengan warna biru (Berdasarkan IMF pada tahun 2008).

Negara maju adalah sebutan untuk negara yang menikmati standar hidup yang relatif tinggi melalui teknologi tinggi dan ekonomi yang merata. Kebanyakan negara dengan GDP per kapita tinggi dianggap negara berkembang. Namun beberapa negara telah mencapai GDP tinggi melalui eksploitasi sumber daya alam (seperti Nauru melalui pengambilan fosfor dan Brunei Darussalam melalui pengambilan minyak bumi) tanpa mengembangkan industri yang beragam, dan ekonomi berdasarkan-jasa tidak dianggap memiliki status 'negara maju'.

Pengamat dan teoritis melihat alasan yang berbeda mengapa beberapa negara (dan lainnya tidak) menikmati perkembangan ekonomi yang tinggi. Banyak alasan menyatakan perkembangan ekonomi membutuhkan kombinasi perwakilan pemerintah (atau demokrasi), sebuah model ekonomi pasar bebas, dan sedikitnya atau ketiadaan korupsi. Beberapa memandang negara kaya menjadi kaya karena eksploitasi dari negara miskin di masa lalu, melalui imperialisme dan kolonialisme, atau di masa sekarang, melalui proses globalisasi.
[sunting] Ciri-ciri negara maju

* Memiliki teknologi yang canggih
* Angka kelahiran dan kematian rendah
* Banyaknya industri elektronika dan transportasi
* Angka pengangguran sedikit
* Tingkat KKN rendah

[sunting] Beberapa negara maju
Keakuratan artikel ini diragukan dan artikel ini perlu diperiksa ulang dengan mencantumkan referensi yang dapat dipertanggungjawabkan.
Lihat diskusi mengenai artikel ini di halaman diskusinya.

Organisasi seperti Bank Dunia, IMF, dan CIA, biasanya setuju bahwa sekelompok negara maju termasuk:

Anggota Uni Eropa:

* Austria
* Belgia
* Denmark
* Finlandia
* Perancis



* Jerman
* Yunani
* Irlandia
* Italia
* Luxemburg



* Belanda
* Portugal
* Spanyol
* Swedia
* Britania Raya

Negara non-UE:

* Andorra
* Islandia
* Liechtenstein
* Monako



* Norwegia
* San Marino
* Swiss
* Vatikan

Negara bukan Eropa:

* Australia
* Kanada
* Korea Selatan
* Hong Kong
* Israel



* Jepang
* Selandia Baru
* Singapura
* Taiwan
* Amerika Serikat

Diperoleh dari "http://id.wikipedia.org/wiki/Negara_maju"
Kategori: Klasifikasi negara | Geografi manusia | Daftar negara
Kategori tersembunyi: Artikel yang dipertanyakan keakuratannya
Peralatan pribadi

* Masuk log / buat akun

Ruang nama

* Halaman
* Pembicaraan

Varian

Tampilan

* Baca
* Sunting
* Versi terdahulu

Tindakan

* ↑

Cari
Cari
Navigasi

* Halaman Utama
* Perubahan terbaru
* Peristiwa terkini
* Halaman sembarang

Komunitas

* Warung Kopi
* Portal komunitas
* Bantuan

Wikipedia

* Tentang Wikipedia
* Pancapilar
* Kebijakan
* Menyumbang

Cetak/ekspor

* Buat buku
* Unduh sebagai PDF
* Versi cetak

Kotak peralatan

* Pranala balik
* Perubahan terkait
* Halaman istimewa
* Pranala permanen
* Kutip halaman ini

Bahasa lain

* العربية
* Bosanski
* Català
* Cebuano
* Česky
* Dansk
* Deutsch
* Ελληνικά
* English
* Esperanto
* Español
* Eesti
* فارسی
* Suomi
* Français
* Galego
* עברית
* हिन्दी
* Hrvatski
* Italiano
* 日本語
* ಕನ್ನಡ
* 한국어
* Lietuvių
* Bahasa Melayu
* Nederlands
* ‪Norsk (nynorsk)‬
* ‪Norsk (bokmål)‬
* Polski
* Português
* Русский
* Саха тыла
* Simple English
* Slovenčina
* Svenska
* తెలుగు
* ไทย
* Türkçe
* Українська
* Tiếng Việt
* 中文

* Halaman ini terakhir diubah pada 16:19, 15 Maret 2011.
* Teks tersedia di bawah Lisensi Atribusi/Berbagi Serupa Creative Commons; ketentuan tambahan mungkin berlaku. Lihat Ketentuan Penggunaan untuk lebih jelasnya.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar